
Paruh musim kedua sering menjadi momen kemerosotan performa Arsenal,hal ini juga lagi-lagi menjadi hantu menakutkan yg akan kembali menyelimuti Emirates stadium musim ini(2015/2016),markas anak asuh Arsene Wenger.sinyal negatif tersebut mulai kentara sejak awal tahun 2016,di empat laga terakhir mereka belum menuai kemenanan satu pun,dan parahnya,bomber-bomber Arsenal gagal mengemas gol di tiga laga terakhirnya.
Dan di lanjutan premiere league hari ini,Ahad.07/02/2016,Arsenal harus tandang ke marka s Bournemouth,tentu dengan misi membawa pulang tiga poin penuh agar peluang meraih kampiun liga inggris musim ini tetap terbuka.Arsenal yg saat ini bercokol di posisi 5 klasemen sementara,tertinggal 5 poin dari pimpinan klasemen Leicester City.
Tercatat kedua tim telah kali bertemu.pertama di ajang FA CUP musim 87/89,dimana laga tersebut berhasil di menangkan oleh Arsenal dengan skor 3-0.
Kedua di ajang premiere league musim ini.pada pertemuan sebelumnya Arsenal juga berhasil menang 2-0 hasil gol Gabriel Pauilista dan Mesut Ozil.
Dari data rekor tersebut tentu Arsenal akan mudah mengalahan Bournemouth di kandangnya sendiri.meskipun bukan hal mustahil tuan rumah malah mampu membalikkan prediksi pengamat bola liga inggris.
Baca juga : jadwal dan hasil lengkap laga arsenal di liga inggris musim 2015/2016
0 komentar:
Posting Komentar